Senin, 21 Februari 2011

senggani(kemunting)

pohon kemunting/senggani ini tumbuh secara liar pada tempat-tempat yang cukup terkena sinar matahari,misalnya di antara semak-semak berlukar,lapangan,bisa juga sebagai tanaman hias.
karena memiliki bunga,memiliki daun,tangkai dan memiliki lima kelopak dalam, satu bunga berwarna ungu,memiliki buah yang kalau sudah masak berwarna ungu tua.yang buahnya dapat dimakan.
Pohon senggani (kemunting) ini juga memiliki khasiat sebagai obat yang biasa digunakan oleh orang-orang zaman dahulu sebagai obat yang mudah di cari. Bisa sebagai penghilang nyeri, menghilangkan pembengkakan, melancarkan aliran darah dan dapat menghentikan pendarahan. bagian-bagian yang dapat digunakan sebagai obat adalah akar,daun, dan buah. Akar dapat di rebus lalu di minum, daun dapat di tumbuk atau di keringkan lalu digunakan pada bagian yang terluka atau berdarah, batang yang di anggap orang hanya tanaman liar, trnyata memiliki banyak khasiat dan kegunaan nya. Sekarang pohon ini mulai sulit di cari karena banyak hutan atau lapangan yang sudah gersang atau di gunduli.
By: Jasmin Monika Chandra

Tidak ada komentar:

Posting Komentar